Note : ” Harga dan Spesifikasi produk dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya ”
SATMESIN Menjual Mesin pengemas Hand Sealer PCS-300I adalah mesin pengemas yang dioperasikan menggunakan tangan.
Mesin ini bisa Anda gunakan untuk mengemas aneka produk dalam kemasan plastik.
Mesin ini sangat cocok dipakai untuk home industri dengan beragam produk seperti produk makanan, obat, dan sebagainya yang dikemas dalam kantong plastik.
Spesifikasi :
Jenis Barang : Mesin Segel Plastik Hand Sealer
Brand : POWERPACK
Type Barang :PCS-300I
Voltase : 110-220V / 50-60Hz
Daya Listrik : 450 Watt
Panjang Segel : 300 mm
Lebar Segel : 2,5 mm
Berat : 2,8 Kg
Mesin Size ( P x L x T ) : 420 x 80 x 125 mm
Rukan Golf Lake Residence Blok Venice B37
Cengkareng – Jakarta Barat
WA/TLP : 0895339027727
SATMESINCOM
E-Catalog satmesin.com/katalog